Agen Digital Aggregator Multi Kurir
Apa itu Multi Kurir?
MULTI KURIR ( MUKU ) adalah platform digital by PT Versa Technology yang mengintegrasikan layanan jasa pengiriman barang melalui teknologi koneksi API. Yang harus dipahami adalah Agen dari MULTI KURIR tidak serta merta menjadi AGEN RESMI dari beberapa expedisi nasional di Indonesia. Sesuai dengan TAGLINE MULTI KURIR “Kami Bantu Kirimkan Paket Ke Perusahaan Logistik Pilihan Anda” jadi posisi kami adalah sebagai AGREGATOR / PERANTARA TEKNOLOGI.
MULTI KURIR melarang seluruh merchant untuk mengklaim bahwa merchant adalah AGEN resmi dari Perusahaan Expedisinya Langsung. karena bentuk kemitraan adalah sebagai AGEN dari platform digital MULTI KURIR.
Multi Kurir Untuk Bisnis Anda.
Kami mengintegrasikan layanan perusahaan jasa pengiriman yang handal, aman dan terpercaya ke dalam satu teknologi digital sehingga menciptakan peluang bisnis UMKM baru, yang memudahkan mitra dalam menjadwalkan, melacak dan mengelola ribuan data pengiriman setiap harinya.
Kami satukan layanan perusahaan jasa pengiriman Indonesia ke dalam satu platform digital. Sehingga menciptakan peluang bisnis baru. Kemudahan bagi Anda dalam menjadwalkan, melacak, dan mengelola ribuan data pengiriman setiap saat.
Kenapa Memilih Kami ?
Modal Terjangkau
Hanya Modal Start 3 jt rupiah anda bisa punya bisnis jasa expedisi sendiri, anda bisa buka counter maupun di rumah anda
1 System Multi Expedisi
Anda tidak perlu kontrak satu persatu dengan vendor expedisi dan keluar biaya jaminan maupun deposit puluhan juta rupiah, anda cukup gunakan system multi kurir yang terintegrasi dengan beberapa system expedisi melalui system API (Application Programming Interface). Saat ini baru ada 1 vendor ekspedisi. Proses kerjasama dengan berbagai vendor terus dilakukan. (Update info melalui Agency)
Pelatihan Sampai Bisa dan Mentoring Seumur Hidup
Di Sediakan pelatihan langsung sampai bisa baik secara online.
Tidak ada komentar untuk "Agen Digital Aggregator Multi Kurir"
Posting Komentar